Satgas Yonif 756/WMS Menghadiri Ibadah Syukur HUT Kab. Paniai TA 2024

    Satgas Yonif 756/WMS Menghadiri Ibadah Syukur HUT Kab. Paniai TA 2024

    PANIAI, - Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 756/WMS Pos Enarotali ikut serta dalam menghadiri acara ibadah syukur dalam rangka HUT yang diselenggarakan oleh Kab. Paniai di Kantor Bupati Kampung Madi Distrik Enarotali Kab.Paniai Provinsi Papua Tengah, Rabu (30/10/2024).

    kegiatan ini dihadiri oleh Dansatgas Yonif 756/WMS Letkol Inf Gunawan Wibisono, S.H beserta tamu undangan yang lain menghadiri acara syukuran HUT Kab. Paniai yang diselenggarakan di kantor Bupati Distrik Enarotali Kab. Paniai.

    “Terima kasih personel TNI dari Pos Enarotali dan masyarakat yang saling berkolaborasi untuk mendukung dan mensukseskan acara syukuran HUT Kab. Paniai ke 28 Tahun, ”. Ujar Ibu Agnes Erniyati, S.E Selaku Ketua Panitia.

    Dansatgas Yonif 756/WMS Letkol Inf Gunawan Wibisono, S.H mengatakan sangat mendukung kegiatan seperti ini dalam rangka HUT Kab. Paniai yang bertujuan untuk mendekatkan diri dengan masyarakat.

    "Bapak Weroy salah satu masyarakat yang hadir dalam rangka Ibadah Syukur HUT Kab. Paniai mengucapkan terima kasih atas terlaksananya kegiatan ini, semoga kegiatan ini tiap tahun bisa terlaksana di Kampung Madi Distrik Enarotali kabupaten Paniai ini.”Ucapnya.

    paniai paniai paniai
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Perangi kegelapan, Satgas Yonif 756/WMS...

    Artikel Berikutnya

    Satgas Yonif 756/WMS Bagikan Buku Dan Alat...

    Berita terkait

    Apel Siaga dan Patroli Bersama TNI-Polri, Wujudkan Rasa Aman di Wilayah Perbatasan 
    Satgas Yonif 527/BY Latih Pembentukan Karakter dan Disiplin Sejak Dini Kepada Generasi Muda di Distrik Aradide
    Dorong Pertumbuhan Ekonomi Petani Papua, Satgas Yonif 756/WMS Borong Hasil Tani di Kampung Obano
    Satgas Pamtas Kewilayahan RI-PNG Yonif 756/WMS Hadiri Kegiatan Maulid Nabi Muhammad SAW di Masjid Al-Mubarok Distrik Enarotali Kab. Paniai
    Perangi kegelapan, Satgas Yonif 756/WMS Bantu Perbaiki Penerangan Rumah Masyarakat
    Apel Siaga dan Patroli Bersama TNI-Polri, Wujudkan Rasa Aman di Wilayah Perbatasan 
    Satgas Yonif 527/BY Latih Pembentukan Karakter dan Disiplin Sejak Dini Kepada Generasi Muda di Distrik Aradide
    Dorong Pertumbuhan Ekonomi Petani Papua, Satgas Yonif 756/WMS Borong Hasil Tani di Kampung Obano
    Satgas Pamtas Kewilayahan RI-PNG Yonif 756/WMS Hadiri Kegiatan Maulid Nabi Muhammad SAW di Masjid Al-Mubarok Distrik Enarotali Kab. Paniai
    Perangi kegelapan, Satgas Yonif 756/WMS Bantu Perbaiki Penerangan Rumah Masyarakat
    Utamakan Kesehatan, Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 756/WMS Beri Pelayanan Kesehatan Gratis di Wilayah Perbatasan
    Personel Satgas yonif 527/BY Pos Obano Berikan Layanan Sunat Gratis Bagi Masyarakat Papua
    Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 756/WMS Gelar Pengobatan Gratis Dalam Rangka HUT ke-79 TNI
    Menjaga Lingkungan Bersih, Satgas Yonif 756/WMS Pos Enarotali Laksanakan Karya Bhakti
    Satgas Yonif 527/BY Bantu Pemerintah Daerah Percantik Area Perkantoran Distrik Paniai Barat

    Rekomendasi berita

    Danlanud Sultan Hasanuddin Laksanakan Audiensi Dengan Pangdam XIV/Hasanuddin
    Danlanud Sultan Hasanuddin Olahraga Bersama Ribuan Prajuritnya
    Atase Pertahanan Republik Indonesia Melaksanakan Kunjungan ke Pabrik Chaiseri Metal and Rubber Co., Ltd
    Kapolri Ingin Kembangkan Direktorat PPA-PPO hingga Polda-Polres, Dukung Perlindungan Perempuan dan Anak
    Indonesia dan China Perkuat Kerja Sama Digital untuk Pemberdayaan Perempuan melalui MoU KADIN dan IWAPI

    Tags